Kembali
Campus Fair 2025 – Politeknik STIA LAN Bandung
Politeknik STIA LAN Bandung menyelenggarakan Campus Fair 2025, kegiatan bursa kerja yang terbuka untuk umum dan dapat diikuti secara gratis. Acara ini menghadirkan berbagai perusahaan ternama yang membuka peluang karier bagi pencari kerja. Selain itu, tersedia juga sesi career clinic, walk-in interview, dan industrial insight untuk membantu peserta mempersiapkan diri menghadapi dunia kerja.